Menurut data dari www.webometrics Universitas Islam Negeri Sultan
Syarif Kasim Riau atau yang kita sebut UIN SUSKA Riau pada Bulan Juli 2013 menduduki peringkat 7.201 Universitas Terbaik di dunia dari 11.994 yang terdaftar di seluruh dunia.
Serta menduduki peringkat 89 Universitas Terbaik di Indonesia dari 358
Universitas. Yang terdafatar dalam situs webometrics.
Berdasarkan data pada bulan Januari 2013 secara garis besar UIN SUSKA Riau mengalami peningkatan ranking di Indonesia dari peringkat 106 (Jan 2013) menjadi peringkat 89 (Juli 2013). Namun, kalau dilihat dari peringkat Dunia, UIN SUSKA Riau mengalami penurunan yang dramastis dimana sebelumnya peringkat 6481 menjadi menjadi 7201. Ini berarti menandakan bahwa kualtias pendidikan sudah agak tertinggal jauh dari negara-negara lain
Berikut adalah Tabel dan Grafik Peringkat UIN Suska Riau dari tahun 2010
Itulah informasi sekilas Peringkat UIN SUSKA Riau, Mudah-mudahan bermanfat
Andes Ghoba Chaniago
Alumni Akuntansi UIN SUSKA Riau
Tidak ada komentar:
Posting Komentar